Cara Menghapus User Yang Expired di Usermanager

Hallo ketemu lagi dengan saya Een Pahlefi, kali ini saya akan mencatat untuk keperluan pribadi yang sebenarnya topik ini juga sudah pernah di bahas di website website lain, tapi alangkah baik nya agar ingatan ini tajam kita menulis nya sendiri..

Ketika kita mempunyai memakai usermanager sebagai authentikasi user nya, data yang aktif atau yang tidak aktif akan berserakan didalam database usermanager, ketika user yang tidak aktif (expired) kita bisa aja menghapus satu persatu didalam usermanager, mungkin tidak menjadi masalah kalo user nya 10-20 orang, kita akan kerepotan apabila yang di hapus user nya 100-200, waduh, cape mata bossssssssssss...

Maka dari itu,kita perlu script dengan cara satu sentuhan, agar menghapus user yang tidak aktif secara cepat..



Script : /tool user-manager user remove [find where !actual-profile]

Dan kita bisa melihat penampakan nya setelah script nya dituliskan.





Jika tidak muncul silahkan refresh browser anda..
Tested di RouterOS > 6.41.2

Penulis : Een Pahlefi,S.Kom

2 Responses to "Cara Menghapus User Yang Expired di Usermanager"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel