Pertanyaan Customer Service Jartaplok PS
Pertanyaan
Yth. CS Jartaplok PT Jeff Network Nusantara
Mohon informasinya terkait:
1. jenis layanan;
2. daftar harga;
3. tata cara melaporkan gangguan jika layanan jartaplok sedang down/mati dan berapa lama SLA untuk perbaikan gangguannya.
Terima kasih
Sabam Johannes
Tim Kerja Layanan Telekomunikasi
Direktorat Layanan Ekosistem Digital
Direktorat Jenderal Ekosistem Digital
Kementerian Komunikasi dan Digital
Jawaban
Terima kasih sudah menghubungi PT Jeff Network Nusantara
kami informasikan paket paket layanan koneksi local Loop PT Jeff Network Nusantara sebagai berikut :
1. Home 10 (Upto 10Mbps)
Harga : Rp. 165.000/bulan
2. Home 15 (Upto 15Mbps)
Harga : Rp. 210.000/bulan
3. Home 20 (Upto 20Mbps)
Harga : Rp. 250.000
4. Home 30 Upto 30Mbps)
Harga : Rp. 310.000
*Syarat dan ketentuan* :
1. Jangka waktu berlangganan adalah setahun dan berlaku terhitung mulai tanggal aktivasi
2. Service Level Agreement: 99.5%
3. Latensi < 20 ms
4. Layanan Pascabayar
5. Harga sudah termasuk PPN
6. Alamat Kantor Pusat Layanan Pelanggan : Jalan Ambawang Desa Binjai Pemangkih Kec. Labuan Amas Utara Kab. Hulu Sungai Tengah Provinsi Kalimantan Selatan - 71362.
Berikut tata cara pelaporan apabila terjadi gangguan di layanan kami
Ketik
Keterangan Laporan Gangguan : Los / Mati / Lemot
Nomor Layanan : …………………..
No Hp : ……………………
kirim ke
Whats App 085751138128
email : admin@jeffnetwork.id
0 Response to "Pertanyaan Customer Service Jartaplok PS"
Post a Comment