Cara Ubah Mode Blocking Mode Pi-hole
Secara default pemblokiran pi-hole menggunakan 0.0.0.0 , jika kita ingin mengubah nya menjadi alamat IP, kita perlu menambahkan configurasi dibagian /etc/pihole/pihole-FTL.conf
Referensi : https://docs.pi-hole.net/ftldns/blockingmode/
Jika sudah, silahkan restart mesin pi-hole anda..
Sekarang kita uji kembali, dan jreng jreng, sudah berubah menjadi alamat IP
Referensi : https://erunix.wordpress.com/2021/12/02/pi-hole-custom-warning-page/
terima kasih bg riza haha
Semoga Bermanfaat
Penulis : Een Pahlefi
0 Response to "Cara Ubah Mode Blocking Mode Pi-hole"
Post a Comment