Konsep Repositori Proxmox VE Versi 6
Tuesday, December 17, 2019
Edit
Secara konsep ada 3 jenis repositori yang digunakan proxmox VE
1. Versi enterprise/berbayar
2. Versi no-subscription/gratisan
3. Versi Devloper/pengembang
Secara default proxmox VE menggunakan repositori veris enterprise
tujuan nya adalah agar pengguna diseluruh dunia mendapatkan versi yang paling stabil untuk mesin produksi
akan tetapi untuk mendapatkan fitur tersebut kita diwajibkan berlangganan dulu mas bro..
Jangan berkecil hati, bagi yang belum berlangganan kita bisa menggunakan versi repositori gratisan.
didalam manual book proxmox versi 6 dikatakan tidak disarankan untuk digunakan di server produksi, artinya resiko ditanggun penumpang
kita edit repository nya didalam folder /etc/apt/source.list
deb http://ftp.debian.org/debian buster main contrib
deb http://ftp.debian.org/debian buster-updates main contrib
#PVE pve-no-subscription repository provided by proxmox.com,
#NOT recommended for production use
deb http://download.proxmox.com/debian/pve buster pve-no-subscription
# security updates
deb http://security.debian.org/debian-security buster/updates main contrib
dan terakhir kita hapus repositori yang berbayar nya
#cd /etc/apt/sources.d/
#rm pve-enterprise.list
#apt-get update -y
#apt-get dist-upgrade -y
oh ya, proxmox VE juga menyediakan repositori versi devloper/pengembang untuk menguji fitur baru, sekali saya tekankan, hati2 menggunakan repositori ini dimesin produksi ya..
deb http://download.proxmox.com/debian/pve buster pvetest
Semoga Bermanfaat
Penulis : Een Pahlefi,S.Kom
1. Versi enterprise/berbayar
2. Versi no-subscription/gratisan
3. Versi Devloper/pengembang
Secara default proxmox VE menggunakan repositori veris enterprise
tujuan nya adalah agar pengguna diseluruh dunia mendapatkan versi yang paling stabil untuk mesin produksi
akan tetapi untuk mendapatkan fitur tersebut kita diwajibkan berlangganan dulu mas bro..
Jangan berkecil hati, bagi yang belum berlangganan kita bisa menggunakan versi repositori gratisan.
didalam manual book proxmox versi 6 dikatakan tidak disarankan untuk digunakan di server produksi, artinya resiko ditanggun penumpang
kita edit repository nya didalam folder /etc/apt/source.list
deb http://ftp.debian.org/debian buster main contrib
deb http://ftp.debian.org/debian buster-updates main contrib
#PVE pve-no-subscription repository provided by proxmox.com,
#NOT recommended for production use
deb http://download.proxmox.com/debian/pve buster pve-no-subscription
# security updates
deb http://security.debian.org/debian-security buster/updates main contrib
dan terakhir kita hapus repositori yang berbayar nya
#cd /etc/apt/sources.d/
#rm pve-enterprise.list
#apt-get update -y
#apt-get dist-upgrade -y
oh ya, proxmox VE juga menyediakan repositori versi devloper/pengembang untuk menguji fitur baru, sekali saya tekankan, hati2 menggunakan repositori ini dimesin produksi ya..
deb http://download.proxmox.com/debian/pve buster pvetest
Semoga Bermanfaat
Penulis : Een Pahlefi,S.Kom